Rabu, 12 Februari 2014

HISTORY OF SUPER SENTAI

Super Sentai (Pasukan Super) yang kalau diserial Amerikanya disebut Power Ranger mungkin ditelinga pembaca sudah tidak asing lagi. Terpesona dengan ceritanya bahkan sampai nilai filosofisnya pun bisa menjadi daya tarik tersendiri bagi kita masing - masing. Bagi yang sering berselancar bahkan mengikuti dengan serius serial super sentai ini akan hafal sekali dengan semua serial ini dari awal di produksinya, tapi akan menjadi informasi yang menarik
ketika pembaca yang belum tahu dengan detail mengetahui sejarah Super Sentai ini.


Hingga sekarang serial super sentai sudah memproduksi sekitar 39 jenis, yang spesial pada ulang tahun super sentai yang 35, muncullah Kaizoku Sentai Gokaiger (Pasukan Bajak Laut Gokaiger) sebagai nostalgia dengan serial super sentai yang lain, karena mereka bisa berubah menjadi berbagai super sentai (mirip serial Kamen Rider Decade).

Postingan tentang Super Sentai / Power Rangers ini mimin bagi 2 part yaitu part Super Sentai (saja) dan part Super Sentai - Power Rangers yang dimulai dari masa Kyoryu Sentai Jurenja atau yang oleh kita lebih dikenal dengan Mighty Morphin Power Rangers. Nah, langsung aja untuk part 1 coba kita check ada siapa saja. Selamat bernostalgia :)

(1)
-----------------------------------------------------------------------------------------
-----------------------------------------------------

1. Himitsu Sentai Goranger/ Five Rangers (1975)


2. J.A.K.Q. Dengekitai / JAKQ (1977)

3. Battle Fever J (1979)

4. Denshi Sentai Denjiman / Denziman (1980)

5. Taiyo Sentai Sun Vulcan (1981)

6. Dai Sentai Goggle Five / Goggle V (1982)

7. Kagaku Sentai Dynaman / Dynaman (1983)

8. Choudenshi Bioman / Bioman (1984)

9. Dengeki Sentai Changeman (1985)

10. Choushinsei Flashman (1986)

11. Hikari Sentai Maskman / Maskman (1987)

12. Choujuu Sentai Liveman / Liveman (1988)

13. Kousoku Sentai Turboranger (1989)

14. Chikyuu Sentai Fiveman / Fiveman (1990)

15. Choujin Sentai Jetman / Jetman (1991)


(2)
-----------------------------------------------------------------------------------------
-----------------------------------------------------

Oke, pembahasan Super Sentai part 1, done! And now, di part 2 kita bakalan bahas Super Sentai plus Power Rangers. Apa bedanya? Kata Mbah juga Power Rangers (SABAN - Amrik) tu daptasi dari Super Sentai (TOEI - Japan). Ada perbedaannya baik dalam hal cerita atau yang lainnya dan masing2 tentu saja memiliki kelebihan dan kekurangannya. Tergantung dari sobat blogger lebih nyaman nonton yang versi mana. :) Nah, Power Rangers tu mulai pada era Kyouryuu Sentai Zyuranger (Japan) dengan nama Mighty Morphin Power Rangers (Amrik). Cekidot!
16. Kyouryuu Sentai Zyuranger (JPN) - Mighty Morphin Power Rangers (USA)



17. Gosei Sentai Dairanger (JPN) - Mighty Morphin Power Rangers 2 (USA) - Star Ranger (INA)


18. Ninja Sentai Kakuranger (JPN) - Mighty Morphin Power ALien Rangers (USA) - Ninja Ranger (INA)



19. Choriki Sentai Ohranger (JPN) - Power Rangers Zeo (USA) - Oh Ranger (INA)



20. Gekisou Sentai Carranger (JPN) - Power Rangers Turbo (USA)

21. Denji Sentai Megaranger (JPN) - Power Rangers In Space (USA)

22. Seijuu Sentai Gingaman (JPN) - Power Rangers Lost Galaxy (USA)



23. KyuKyu Sentai GoGo V (JPN) - Power Rangers Lightspeed Rescue(USA)


24. Mirai Sentai Timeranger (JPN) - Power Rangers Time Force (USA)



25. Hyaku Juu Sentai Gaoranger (JPN) - Power Rangers Wild Force (USA)
26. Ninpuu Sentai Hurricanger (JPN) - Power Rangers Ninja Storm (USA)


27. BakuRyuu Sentai Abaranger (JPN) - Power Rangers Dino Thunder (USA)


28. Tokusou Sentai Dekaranger (JPN) - Power Rangers S.P.D (USA)

29. Mahou Sentai Magiranger (JPN) - Power Rangers Mystic Force (USA)

30. Gougou Sentai Boukenger (JPN) - Power Rangers Operation Overdrive (USA)


31. Juken Sentai Gekiranger (JPN) - Power Rangers Jungle Fury (USA)

32. Engine Sentai Go-Onger (JPN) - Power Rangers RPM (USA)

33. Samurai Sentai Shinkenger (JPN) - Power Rangers Samurai (USA)

34. Tensou Sentai Goseiger (JPN) - Power Rangers Megaforce (USA)


35. Kaizoku Sentai Gokaiger (JPN) - Power Rangers Super Megaforce (USA)


36. Tokumei Sentai Go-Busters (2012)




37. Zyuden Sentai Kyoryuger (2013)



38. Ressha Sentai Tokkyuger (2014)



39. Suriken Sentai Ninninger 2015

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan Sopan